Gambar Sampul Bahasa Indonesia · bab 8 kegiatan sehari-hari
Bahasa Indonesia · bab 8 kegiatan sehari-hari
Muhammad Jaruki

19/09/2021 16:51:12

SD 1 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman

117

Kegiatan Sehari-Hari

Standar Kompetensi

1.

Memahami bunyi bahasa, perintah, dan dongeng yang dilisankan.

Kompetensi Dasar

1.1 Membedakan berbagai bunyi bahasa.

1.2. Melaksanakan sesuatu sesuai dengan perintah atau petunjuk sederhana.

Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat:

1.

mengulangi ucapan guru sehingga jelas bunyi bahasanya;

2.

melaksanakan perintah yang diucapkan teman.

kegiatan

sehari hari

pelajaran

8

aku punya kegiatan

aku lakukan setiap hari

aku suka belajar dan menonton

aku juga suka membantu ibu

118

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

baca dengan suara keras

ai

ai

ai

ai

ai

oi

oi

oi

oi

oi

au

au

au

au

au

ng

eng eng eng eng

ulangi ucapan sehingga jelas bunyi

bahasanya

119

Kegiatan Sehari-Hari

ambil buku

di atas meja

melaksanakan perintah yang diucapkan

temanmu

contoh

teman memerintah

kamu melakukan

laksanakan perintah di bawah ini

rapikan meja dan kursimu

hapus papan tulis

buang sampah ke keranjang sampah

bersihkan kaca jendela

tutup pintu kelasmu

120

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

menyusun kalimat

guru menyiapkan kartu kata

contoh

tuti susun kartu kata menjadi kalimat

ani mencuci piring

petunjuk mengerjakan

cari dulu kartu kata

ani

mencuci

piring

• lalu letakkan dari kiri ke kanan

ani

mencuci

piring

piring

mencuci

ani

minum

adik

susu

ikan

di air

hidup

petani

padi

menanam

kerjakan

guru menyuruh murid secara bergilir

kartu kata

121

Kegiatan Sehari-Hari

menyusun kalimat

tulis nomor urut dalam kotak

salin kalimat yang kamu susun

membaca

ani

2

buku

3

1

.................................................................

ani membaca buku

kerjakan

pecah

bunga

vas

.................................................................

suara

merdu

ani

.................................................................

saya

syifa

nama

.................................................................

itu

daun

lebar

.................................................................

contoh

122

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

menyapa orang lain

peragakan lagi sesuai contoh di atas

gambar

contoh

ini nyamuk

kakinya panjang

nyamuk mempunyai sayap

pak boleh saya

bertanya

di mana rumah

ketua rt

terima kasih

pak

o boleh nak

itu nak

rumah yang

pagarnya biru

123

Kegiatan Sehari-Hari

perhatikan gambar di bawah

ini . . . .

ini . . . .

. . . . . . . . . . . . .

. . . . . . . . . . . . .

. . . . . . . . . . . . .

. . . . . . . . . . . . .

Standar Kompetensi

3.

Memahami teks pendek dengan membaca nyaring.

Kompetensi Dasar

3.1. Membaca nyaring kalimat sederhana dengan lafal dan intonasi yang tepat.

Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat membaca dengan lafal dan intonasi yang benar.

124

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

kegiatan ibu

ibu ke pasar

beli buah tomat

beli di pasar baru

buah tomat baik untuk sayur

makan sayur badan sehat

badan sehat kuat bekerja

kuat pula belajar

kegiatan sehari hari jadi lancar

menulis

salin di buku tulismu lalu tebalkan

ng

Standar Kompetensi

4.

Menulis permulaan dengan menjiplak, menebalkan, mencontoh, melengkapi, dan menyalin.

Kompetensi Dasar

4.1. Menebalkan berbagai bentuk gambar, lingkaran, dan bentuk huruf.

4.2. Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhana dari buku atau papan tulis dengan benar.

4.3. Menyalin puisi anak sederhana dengan huruf lepas.

Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat:

1.

menyalin dan menebalkan huruf;

2.

mencontoh huruf dari buku;

3.

menyalin puisi dengan huruf lepas.

membaca

125

Kegiatan Sehari-Hari

ny

kh

sy

syair

126

B ahas a K ita B ahas a Indones ia 1

ai

pantai

oi

au

sepoi

angin sepoi sepoi

127

Kegiatan Sehari-Hari

dikte

pantai

amboi

danau

teratai

koboi

pulau

melengkapi kalimat

ini syifa

ini . . . .

syifa sedang . . . .

nyamuk . . . .

ini alam di . . . .

ini . . . .

amboi . . . .

bunyinya . . . .

128

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

menyalin puisi

baca dan salin puisi ini dengan huruf lepas

pelajar

aku seorang pelajar

setiap hari giat belajar

untuk mendapatkan ilmu

sebagai bekal di hari tuaku

129

Kegiatan Sehari-Hari

uji kemampuan

tulis jawaban yang benar di buku

tulismu

apa kabar

jawabnya ....

kabar baik

selamat pagi

sampai jumpa

anak ini sedang ....

bermain

menulis

tidur

susunan kalimat yang benar adalah ....

ibu membeli tomat di pasar

membeli di pasar tomat ibu

tomat di pasar ibu membeli

tanya

: mengapa harus rajin belajar

jawab :

....

supaya tenang

supaya pintar

supaya kuat

badan ... kuat bekerja

sehat

sakit

lemah

130

Bahasa Kita Bahasa Indonesia 1

b

a

c

d

tulis huruf yang tepat di buku tulismu

tomat

balon

sepeda

durian

bola

e